[Lirik+Terjemahan] Misokkasu - Rising Rainbow (Pelangi yang Bangkit)

Misokkasu - Rising Rainbow (Pelangi yang Bangkit)
Shokugeki no Souma Opening #2


ROMAJI:

Arukidasu hibi no naka ni tokubetsu na hito ga hora ukabu daro
Kogoeru yoru anata wo mamoru no wa sonna hito to kidzuita omoide-tachi

Kono chiisa na tenohira de mirai wo gyutto gyutto gyutto tsukamu no sa

"Ameagari no sora ni, hora
Niji ga kakaru yo"
Sonna hi ga kuru sa
Ima hiza wo tsuku anata mo sou
Nando datte tachiagareru sa

Kisetsu ni wa mada hayai aka tonbo
Yuudachi wo yokan shite amayadori
Zawameku sora kara potsupotsu to mune wo ugatsu shizuku to waraigoe

Doshaburi no ame no naka kimi no te wo gyutto tsukamu no sa

Taiyou ga kao wo dasu
Sora sakki made no doshaburi ga uso mitai ni

Ima seijaku wo kirisaite niji ga kakaru yo
"Sonna hi"" wa kyou sa
Ameagari no sora ni hora ichijin no kaze ga fuita


INDONESIA:

Sepanjang diriku melangkah, orang-orang yang kuanggap spesial terus muncul di pikiranku
Kenangan-kenanganku bersama orang-orang yang berharga itu akan melindungimu di malam yang dingin

Kita akan genggam masa depan yang kita miliki se-erat mungkin dengan telapak tangan yang kecil ini

Bila aku berkata "Lihatlah, habis turun hujan,
Muncullah pelangi di langit.",
Berarti hari itu sudah tiba
Dan meskipun dirimu terjatuh berkali-kali
Kau harus tetap bangkit

Capung-capung merah yang berterbangan datang lebih cepat sebelum musim yang semestinya tiba
Itu merupakan pertanda bahwa hujan akan turun
Sedikit demi sedikit, rintikan hujan dari langit akan masuk ke dalam hati dan tawa kita

Kugenggam tanganmu dengan erat-erat di tengah derasnya hujan

Sang mentari menampakkan wajahnya
Sehingga langit yang barusan menurunkan hujan itu seolah-olah merupakan kebohongan

Sekarang, belah langit yang hening itu dan pelangi akan muncul
"Hari itu" yang kumaksud adalah hari ini
Dan lihatlah, habis turun hujan, hembuslah angin


Translator: Nena (Okashi Nara)

(Download PV)

0 Response to "[Lirik+Terjemahan] Misokkasu - Rising Rainbow (Pelangi yang Bangkit)"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel